harga plastik uv berkualitas

Harga Plastik UV Berkualitas

q Plastik UV adalah salah satu bahan yang di gunakan untuk rumah tanaman atau bisa di sebut dengan Green House, produk yang satu ini sangatlah di butuhkan karena memiliki peran penting dalam proses pertumbuhan tanaman ataupun tumbuhan. Produk Plastik UV ini di gunakan untuk pelindung sekaligus oenghambat sinar ultra violet (UV), dengan menggunakan Plastik UV ini maka anda bisa menghambat 14% UV dan menutupi area Green House agar tidak terkena hujan, khususnya untuk petani Hidroponik pastinya harus sangat teliti dan telaten dalam memelihara sayuran maupun buah-buahan yang sedang dalam proses pertumbuhan, maka dari itu sebaiknya anda menggunakan produk Plastik UV ini agar mendapatkan kualitas yang maksimal, penggunaan Plastik UV ini juga dapat mempercepat proses Fotosintesis suatu tanaman yang sedang anda tanam. Jadi jika anda menggunakan produk Plastik UV ini sudah bisa di pastikan anda tidak akan merasa kecewa dengan kualitas dan hasilnya. Namun pada saat ini Harga Plastik UV Berkualitas dalam masa tidak setabil di karenakan tidak sedikit penjual atau toko yang menjual Plastik UV ini dengan kualitas yang berbeda-beda dan harga yang tidak sesuai dengan kualitasnya, jadi saya sarankan kepada anda untuk membeli produk ini di toko yang bisa anda percaya dan sudah berpengalaman.

Harga Plastik UV Berkualitas

Jika anda ingin membeli produk Plastik UV ini untuk kebutuhan pertanian anda, sebaiknya anda mengetahui terlebih dahulu spesifikasi produk yang satu ini agar anda tidak salah dalam memilih dan tidak tertipu. Produk Plastik UV Berkualitas memiliki ukuran 3 x 100 meter, 6 x 60 meter, memiliki ketebalan 200 mikron dan berwarna putih pekat, serta bertekstur lemas. Jadi sebaiknya anda kenali terlebih dahulu spesifikasi produk Plastik UV yang ingin anda beli dan jangan sampai anda salah dalam memilih toko atau penjual, karena pada saat ini sudah banyak toko ataupun penjual produk ini, namun tidak menjamin kualitas dan harga yang di tawarkan. Kebanyakan sekarang menjual dengan harga yang tinggi namun kualitas tidak di perhatikan, oleh sebab itu saya menyarankan kepada anda untuk membeli produk Plastik UV di Toko kami yang berada di Kota Depok Jawa Barat, atau jika anda berada jauh dari Kota Depok bisa memesannya secara Online di kami. Toko kami akan menjamin kepuasan pelanggan kami dan akan memberikan produk-produk berkualitas seputar Green House terutama Plastik UV, jadi tunggu apa lagi segera beli atau pesan produk yang anda inginkan di Toko kami.

Untuk informasi lebih lanjut tentang Harga dan Pemesanan, silahkan menghubungi kami.

Terima Kasih

4 Comments to “Harga Plastik UV Berkualitas”

  1. Mohon info harga plastik UV yang ukuran 4,5x50m

    1. Dear Bapak Herie Susanto
      Selamat Siang Pak
      Harga Plastik UV Uk. 4,5 x 50 Merk Toyotani Rp. 3.725.000
      Penawaran Harga berlaku sampai tgl. 9 November 2018.
      Untuk info lebih lanjut silahkan menghubungi sales kami di No. 0822 7354 2268.

      Terima Kasih

  2. Ukuran plastic Uv terkecil berapa?

    1. Selamat sore kami ada jual Plastik UV terkecil 14% tebal 200 mikron uk. 3 x 100 mtr, bisa diecer minimal 10 mtr.

      Terima kaish

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*